Perhatikan unsur-unsur dalam geografi berikut ini!
- Pola persebaran gejala ertentu permukaan bumi
- Keterkaitan atau hubungan sesama antargejala tersebut
- Perkembangan atau perubahan yang terjadi pada gejala tersebut
Unsur-unsur tersebut merupakan bagian dari organisasi keruangan.....
a. objek formal
b. objek material
c. aspek geografi
d. konsep geografi
e. pendekatan geografi
Jawaban: a